TISNA NEWS.COM

Beyond Inspiring News

Selamat Atas Peletakan Batu Pertama Masjid AN NADLAH Oleh Walikota Dumai

Dumai – Rabu, (21/06/2023). Peletakan batu pertama Masjid AN NADLAH yang terletak di jalan AL Royan /Perintis Ujung RT. 06 Kelurahan Bukit Batrem, Kecamatan Dumai Timur, Kota Dumai.
Acara dibuka dengan kata sambutan dari ketua panitia pembangunan Masjid Haryadi Suparlan mengucapkan terima kasih atas kehadiran seluruh para hadirin undangan.

Pembacaan doa oleh KH. Rahmat AVV.,LC
Sambutan dari Tokoh masyarakat H. Suparto ,mengucapkan terima kasih kepada panitia atas undangan yang diberikan kepada saya. Terima kasih juga kepada semua yang hadir pada hari ini atas peletakan batu pertama Masjid AN NAHDLAH.
Saya meminta kepada Panitia agar nama Masjid diganti menjadi AR Royan yang artinya KUAT Dalam Iman dan Ibadah.
Begitu juga dengan ibu-ibu yang telah menyediakan waktunya dalam penyambutan tamu tamu dan juga telah menyediakan komsumsi buat seluruh yang hadir ungkap H. Suparto (Pakde Parto).

Kata sambutan dari Kadis Ketahanan Pangan Dan Pertanian untuk sebagai laporan kepada Walikota Dumai tentang sapi sapi untuk hewan kurban dipastikan harus kondisi sehat .
Sapi yang sdh didata sebanyak 3000 ekor untuk Stock Dihari Idul Adha.

Sambutan Walikota Dumai H. Paisal, SKM, MARS mengucapkan terima kasih pak de parto yang mewakafkan tanah nya untuk pembangunan Masjid AN NAHDLAH . Terima kasih juga kepada KH Rahmat AVV dan juga semua undangan yang hadir.

H. Paisal, SKM, MARS, H. Suparto, KH. Rahmat AVV., LC. dan disaksikan oleh semua tamu undangan untuk pemotongan Tumpeng yang telah disediakan panitia.
Setelah selesai pemotongan tumpeng oleh Walikota Dumai,maka acara yang sudah ditunggu tunggu masyarakat dengan Pemasangan Peletakan Batu Pertama oleh H. PAISAL, SKM, MARS dan dikuti oleh H. Suparto dan KH. Rahmat AVV., LC.

Sumber Referensi: https://kitamelayu.com

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *