TISNA NEWS.COM

Beyond Inspiring News

Selamat HARHUBNAS Tahun 2022. “BANGKIT MAJU BERSAMA”

Dumai – Plt. Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Dumai Said Effendi, SE beserta Jajaran Mengucapakan Selamat Hari Perhubungan Nasional (HARHUBNAS) Tahun 2022 dengan Tema ” Bangkit Maju Bersama”.

Peringatan Harhubnas juga menjadi momentum bagi segenap insan perhubungan untuk terus berkarya dan berkerja sama membangun bangsa untuk terus #MenghubungkanIndonesia.

Peringatan Harhubnas memiliki tiga tujuan utama, yaitu :

  1. Meningkatkan rasa kebersamaan dan jiwa korsa insan perhubungan dengan mitra kerja jasa perhubungan pada umumnya.
  2. Meingkatkan kesadaran dan Tanggung jawab untuk selali ikut membudayakan peningkatan pelayanan yang lebih baik.
  3. Meningkatkan penghayatan dan pengamalan Lima Citra Manusia Perhubungan.

BANGKIT MAJU BERSAMA MENGHUBUNGKAN INDONESIA

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *